Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh 👋
Ada kalanya, ketika develop web untuk halaman yang dicetak, ada beberapa hal yang tidak ingin kita ikut cetak pula. Bagaimana caranya? Begini aja. Semoga mudah.
Ini bentuk yang bisa di-copas-nya
CSS
@media print {
.no-print {
display: none;
}
}
HTML
<body>
<p>Text to print</p>
<div class="no-print">
everything located inside this div will not be printed out
</div>
</body>
Semoga bermafaat, ya!